JasaKonstruksi4

Editor


BIMBINGAN TEKNIS PENGENDALIAN KONTRAK
BIMBINGAN TEKNIS PENGENDALIAN KONTRAK
Berita Dinas / 27 November 2025 / 89x

Dinas PUPR Provinsi Maluku Utara melalui Bidang Jasa Konstruksi menggelar Bimbingan Teknis Pengendalian Kontrak pada 26–27 November 2025 di Hotel Jati, Ternate. Lanjutan dari pelatihan RAB dan HPS, bimtek ini diikuti PPK dan calon PPK. Materi hari pertama: penyusunan rancangan kontrak dan finalisasi dokumen kontrak oleh Takdir Ali Mahmud. Hari kedua: pengendalian pelaksanaan kontrak dan analisis kasus. Acara ini mengacu pada Perpres No. 46/2025 yang efektif 30 April 2025. Peserta diharapkan paha

PELATIHAN PENYUSUNAN RAB DAN HPS SERTA BIMBINGAN TEKNIS PENGENDALIAN KONTRAK
PELATIHAN PENYUSUNAN RAB DAN HPS SERTA BIMBINGAN TEKNIS PENGENDALIAN KONTRAK
Berita Dinas / 25 November 2025 / 101x

Dinas PUPR Provinsi Maluku Utara mengadakan pelatihan untuk meningkatkan kapasitas SDM menjelang tahun anggaran 2026. Pelatihan ini meliputi penyusunan RAB dan HPS, serta pengendalian kontrak. Plt. Kepala Dinas PUPR Malut, Risman Iriyanto Djafar, menekankan pentingnya kompetensi PPK, termasuk pengetahuan, pengalaman, dan attitude. BPKP Malut juga memberikan pembekalan untuk meningkatkan transparansi dan akuntabilitas dalam pelaksanaan proyek infrastruktur.